Institut Teknologi dan Sains Mandala

Kampus Prestasi

Raih Masa Depanmu dengan Ketekunan

01

Kampus Bisnis Intelligence

Mencetak Generasi yang dibekali dengan kemampuan mengelola bisnis dengan menggunakan teknologi

02

Kampus Technopreneurship

Mengajarkan Mahasiswa Berwirausaha dan menerapkan pengetahuan teknologi yang berkembang

03

Mengenal Kami

Profil ITS Mandala

Institut Teknologi dan Sains Mandala (ITSM) dulu bernama ABM Mandala. Tahun 2008 mendapat tiga anugerah sekaligus yaitu sebagai 10 Perguruan Tinggi Unggulan di Jawa Timur, berprestasi dalam Bidang Tata Kelola dan Berprestasi dalam Bidang Penelitian dan Pengabdian Masyarakat dan memperoleh peringkat Klaster Utama untuk Kinerja dan Klaster Sangat Bagus untuk Kinerja Pengabdian kepada masyarakat.

Pada tahun 2022 Institut Teknologi dan Sains Mandala resmi berhasil bertransformasi dari nama sebelumnya yaitu STIE Mandala dan menambah dua program studi Teknologi Informasi (S1 SISTEM dan TEKNOLOGI INFORMASI dan S1 REKAYASA PERANGKAT LUNAK). ITS Mandala terus berupaya meningkatkan pengembangan dalam hal proses pembelajaran dengan berbasis Teknologi Informasi melalui akses media layanan pembelajaran E-learning untuk mahasiswa, penyeimbang antara hardskill dan softskill mahasiswa melalui kebebasan akademik melalui proses pembelajaran yang berorientasi pada Student Centered Learning (SCL), penyediaan sarana dan prasarana pembelajaran dan peningkatan kemampuan entrepreneur bagi mahasiswa.

Employees
0 +

Kami terdiri dari kurang lebih 35 karyawan dan tenaga kependidikan yang membantu proses administrasi dan teknis untuk memenuhi layanan yang ada di Institut Teknologi dan Sains Mandala

Publikasi
0 +

Kami sudah melakukan publikasi ilmiah tingkat Nasional dan Internasional yang dilakukan oleh pada Dosen di Institut Teknologi dan Sains Mandal

Dosen
0 +

Kami mempunyai kurang lebih 55 Dosen yang terdiri dari Dosen Luar Biasa sekitar 4 orang dan Dosen Tetap 51 orang

Stakeholder
0 +

Kami mempunyai beberapa stakeholder dari berbagai lini, mulai dari Skala Nasional dan Internasional yang mendukung pembelajaran dan pemenuhan kualitas mahasiswa Institut Teknologi dan Sains Mandala

Visi

“Menjadi Perguruan Tinggi Terkemuka Dibidang Ekonomi, Bisnis, Sains dan Teknologi Berbasis Ekonomi Digital dan Technopreneur Berdaya Saing Nasional dan Internasional”.

Misi

  1. Menyelenggarakan tridharma perguruan tinggi secara konsisten dan berkelanjutan sesuai Standar Nasional Pendidikan Tinggi.
  2. Mentransformasikan perkembangan teknologi digital dalam kegiatan tridharma perguruan tinggi serta mendorong jiwa technopreneur.
  3. Mengembangkan kegiatan akademik dan non akademik yang mampu menghasilkan sumberdaya manusia yang memiliki kecerdasan holistik
  4. Mewujudkan Tata Kelola yang baik dan benar menuju Good
    UniversityGovernance (GUG) untuk mencapai daya saing Nasional
  5. Meningkatkan jejaring dengan stakeholder didalam maupun diluar negeri dalam upaya meningkatkan citra lembaga, pemberdayaan mahasiswa dan lulusan.
PUSAT ADUAN MAHASISWA DAN UMUM

Terpadu, Terpercaya dan Terdepan!

Pusat Layanan Mahasiswa Terintegrasi (Integrated Student Services Center) di Institut Teknologi dan Sains Mandala adalah jantung dari keseluruhan pengalaman mahasiswa dan menjadi pusat perhatian bagi segala hal yang berkaitan dengan kebutuhan mahasiswa dan umumnya, menjadi wadah untuk segala jenis pertanyaan, aduan, dan dukungan yang dibutuhkan oleh komunitas kampus.

Agenda & Pengumuman ITSM

Conference on Economics, Business and Information Technology (ICEBIT 2023)

Hybird Conference and Call for PaperInstitute Technology and Sains Mandala, Jember, Indonesia proudly presents The 4th International Conference on Economics, Business and Information Technology...

PENGUMUMAN PERPANJANGAN PENDAFTARAN KKN TAHUN 2023 – ITSM

KKN (Kuliah Kerja Nyata) merupakan salah satu program Merdeka Belajar – Kampus Merdeka (MBKM) sebagai sarana mahasiswa dalam mengoptimalisasikan potensi yang dimiliki sekaligus membangun karakter yang...

Pendaftaran Duta Kampus ITSM 2023

buruan buat kalian yang merasa belum mendafatarkan diri segera ya kami tunggu di duta kampus itsm Registrasi ⬇️https://bit.ly/PendaftaranDutaKampusITSMandala2023 Kami tunggu kalian untuk bergabung...

Terletak di Pusat Kota Jember – Jawa Timur

Mendapatkan berbagai penghargaan di bidang akademik, mahasiswa dan kerjasama

Menyediakan berbagai studi internasional bersama dengan mitra perguruan tinggi di luar negeri

Menyediakan sistem pembelajaran modern dengan diimbangi dengan penerapan trend teknologi saat ini

Why Choose us

ITSM Maju dan Terdepan

Perubahan nama kelembagaan dan Penambahan program studi IT baru menjadi komitmen dan tekad kuat untuk menjadi perguruan tinggi swasta yang berkulitas.

LATEST video

Profile ITSM Jember

Kami hadir untuk berkomitmen terus berusaha mencetak generasi emas penerus bangsa. Nasib kekaisaran (bangsa) tergantung pada pendidikan kaum muda. -Boediono

Informasi

Berita Seputar ITS Mandala

Mengenal lebih dekat institusi kami

Berita Terbaru ITSM

Kesempatan Milik Si Pemberani (Team PKM-K Lolos Pendanaan)

Ditulis : Siti Nur Wulandari Institut Teknologi dan Sains Mandala membuka banyak sekali kesempatan kepada mahasiswa-mahasiswanya yang ingin mengembangkan bakat. Melalui bimbingan dosen-dosen yang...

From Zero to Hero Anis Madani Mu’alim: “ Sang Juara Dari Pelosok“

Create By Lucky Ambarwati – Tim Humas Di masa maraknya penurunan minat dari generasi Z, ternyata masih kita temukan seorang yang memiliki jiwa pejuang yang tak pernah lekang oleh waktu . Daya...

MANDALA Ninobu Matsuri

🎊Assalamualaikum, Minasan Konnichiwa!🎊 ITS Mandala akan mengadakan event Ninobu Matsuri🍡 Event jejepangan buat teman teman yang mau unjuk gigi atau cuman seru seruan semuanya bisa lhoo~ yuk di keep...

PENGUMUMAN PENDAFTARAN KKN BANYUWANGI TAHUN 2023

KKN (Kuliah Kerja Nyata) merupakan salah satu program Merdeka Belajar – Kampus Merdeka (MBKM) sebagai sarana mahasiswa dalam mengoptimalisasikan potensi yang dimiliki sekaligus membangun karakter yang...

INISIASI KERJASAMA DENGAN PRINCEE OF NARADHIWAS UNIVERSITY

Thailand, 06 Juni 2023. Institut Teknologi Dan Sains Mandala (ITSM) yang  diwakili oleh Saiful Amin, SE, MM melakukan inisiasi kerjasama dengan Princee of Naradhiwas Univwersity. Inisiasi ini...

PERJANJIAN KERJASAMA FEB ITSM DENGAN PRIVATE OF THE EDUCATION NARATHIWAT PROVINCE, THAILAND

Thailand, 06 Juni 2023. Fakultas Ekonomi Dan Bisnis (FEB) Institut Teknologi Dan Sains Mandala (ITSM) yang  diwakili oleh Dekan Fakultas Ekonomi Dan Bisnis, Dr.Muhammad Firdaus, MM, MP., telah...

MOU KBRI – RRT LULUSAN ITSMLANGSUNG KERJA

Jumat, 02 Juni 2023 Institut Technologi dan Sains mandala (ITSM) kembali mendatangani MOU (KBRI) dengan Republik Rakyat Tiongkok (RRT). Kerjasama yang digagas dengan program double degree dan magang...

ITSM MOU DENGAN DUCHENG INDUSTRIAL CO LULUSAN ITSM LANGSUNG KERJA

Jember, 30 Mei 2023 Institut Technologi dan Sains mandala (ITSM) mendatangani MOU dengan Zhejiang Ducheng Industrial Co. sebuah perusahaan Cina yang berada di Indonesia membuka peluang langsung kerja...

OPENING CEREMONY OF THE DOUBLE DEGREE PROGRAM ITSM

Jember, 05 May 2023 The opening ceremony for the double degree program. Students from the Institute of Technology and Saints Mandala will start a double degree program at the International Education...

MOU PERTUKARAN MAHASISWA DAN DOSEN INTERNASIONAL DENGAN THAI GLOBAL BUSINESS ADMINISTRATION TECHNOLOGICAL COLLEGE

Jember, 13 Mei 2023 Institut Teknologi dan Sains Mandala (ITSM) serius mengoptimalkan kerjasama luar negeri dengan kembali di tandatangani MoU dengan Thai Global Business Administration Technological...

ITSM MENJALIN KERJASAMA DENGAN BPJS KETENAGAKERJAAN

Jember, 09 Mei 2023 Institut Teknologi dan Sains Mandala (ITSM) kini juga menjalin kerjasama dengan Badan Jaminan Ketenagakerjaan (PBJS) BPJS Ketenagakerjaan (Badan Penyelenggara Jaminan Sosial...

ITSM KEMBALI MENANDATANGANI MOU DAN SEMINAR INTERNASIONAL DENGAN PT LUAR NEGERI

Jember, 04 Mei 2023 Instititut Teknologi dan Sains Mandala (ITSM) kembali melaksanakan Penandatangan MoU antara ITS Mandala dengan Sichuan Vocational College of Information Technology-China dan Future...

Conference on Economics, Business and Information Technology (ICEBIT 2023)

Hybird Conference and Call for PaperInstitute Technology and Sains Mandala, Jember, Indonesia proudly presents The 4th International Conference on Economics, Business and Information Technology...

ITS Mandala Jember

Kami hadir untuk memenuhi kebutuhan sumber daya manusia yang berkualitas, berjiwa enterpreneur dan berahlakul karimah.

Flag Counter

© 2022 —Redesign UPTTI STIE Mandala. All Rights Reserved.